admin

By

Wisudawan Berprestasi
paud.umsida.ac.id — Yuniar Rifti Nurfadhila, atau yang akrab disapa Nia, mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), berhasil meraih predikat wisudawan berprestasi dengan waktu studi hanya 3,8 tahun. Tak hanya mengukir prestasi akademik, Nia juga menunjukkan kemampuan luar biasa dalam mengatur waktu antara kuliah, bekerja, dan berorganisasi, serta...
Read More
pgpaud
paud.umsida.ac.id — Bertempat pada 19-20 Juli 2025 di Villa Keeta, Pacet, Mojokerto, Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menggelar kegiatan Harmonisasi dengan tema “Membangun Kepemimpinan serta Menumbuhkan Jiwa Solidaritas dan Kreativitas Anggota Menuju HIMA PGPAUD yang BERSERI.” Selama dua hari satu malam, seluruh anggota aktif HIMA...
Read More
mahasiswa
paud.umsida.ac.id — Mahasiswa Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali mengukir prestasi membanggakan. Putri Azzahrah Miladiyah Efendi, mahasiswi Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD), berhasil meraih juara 1 dalam Kejuaraan Pencak Silat IPSI Malang Champions 5 yang berlangsung pada 18-20 Juli 2025 di GOR Ken Arok, Malang. Kejuaraan...
Read More
Motorik Halus
paud.umsida.ac.id — Pendidikan anak usia dini memiliki peran yang sangat vital dalam membekali anak-anak dengan keterampilan dasar yang diperlukan untuk perkembangan masa depan mereka. Salah satu aspek penting yang harus dikembangkan pada anak usia dini adalah kemampuan motorik halus. Kemampuan motorik halus, yang melibatkan koordinasi antara mata dan tangan serta penggunaan otot-otot kecil pada jari,...
Read More
pembelajaran fiqih
paud.umsida.ac.id – Pembelajaran fiqih di lembaga pendidikan Islam, seperti yang diterapkan di Muhammadiyah Boarding School (MBS) A.R. Fachruddin Yogyakarta, terus mengalami inovasi untuk meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi yang kompleks. Salah satu pendekatan yang semakin populer adalah penggunaan metode mind mapping dalam pembelajaran fiqih berbasis Kurikulum Timur Tengah. Penelitian yang dilakukan oleh Dr Ida Rindaningsih...
Read More
pelatihan guru
paud.umsida.ac.id – Pendidikan inklusi kini menjadi prioritas dalam sistem pendidikan global. Namun, banyak guru yang belum sepenuhnya siap menghadapi tantangan ini. Inovasi dalam pelatihan guru, terutama yang berkaitan dengan pendidikan inklusi, menjadi salah satu solusi untuk meningkatkan kualitas pengajaran di kelas yang beragam. Artikel ilmiah yang ditulis oleh Dr Ida Rindaningsih MPd, dosen Program Studi...
Read More
PAUD
paud.umsida.ac.id – Upaya peningkatan kualitas layanan pendidikan anak usia dini dilakukan oleh tim dosen PG PAUD FPIP Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melalui program pengabdian masyarakat di PAUD Al-Muslimun dan Pos PAUD Pelangi, Kecamatan Tanggulangin. Kegiatan ini difokuskan pada peningkatan kompetensi guru, perbaikan manajemen kelembagaan, serta penguatan peran orang tua dalam mendampingi perkembangan anak usia dini....
Read More
Whole Brain Teaching
paud.umsida.ac.id –  Penelitian terbaru yang dipublikasikan oleh Dr. Choirun Nisak Aulina, M.Pd dan tim dari Universitas Negeri Surabaya mengungkapkan bahwa model pembelajaran Whole Brain Teaching (WBT) mampu meningkatkan keterampilan sosial siswa usia dini secara signifikan. Studi ini dilakukan di beberapa lembaga TK di Sidoarjo dan dipublikasikan dalam International Journal of Recent Educational Research (IJORER) Volume...
Read More
Usia Dini
paud.umsida.ac.id – Tim dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dari Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Fakultas Psikologi dana Ilmu Pendidikan (PG PAUD FPIP) dan Manajemen menggelar program pengabdian masyarakat di TK ABA Bustanul Athfal IV Sumorame, Candi, Sidoarjo, yang bertujuan meningkatkan literasi dan inklusi keuangan anak usia dini menggunakan pendekatan Project Based Learning...
Read More
paud.umsida.ac.id — Dalam rangka menyiapkan pendidik anak usia dini yang adaptif terhadap perubahan zaman, Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG PAUD) Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menggelar kuliah umum bertema “Transformasi Pembelajaran Anak Usia Dini di Era Digital: Penerapan Deep Learning untuk Pendidikan yang Adaptif dan Personal”....
Read More
1 2 3 4 5 12